Rekomendasi Hotel Sekitar Cemoro Lawang Bromo
Gunung Bromo adalah salah satu tujuan wisata Jawa Timur yang paling banyak diminati oleh wisatawan, yang mana pada umumnya mereka hanya untuk melihat keindahan Bromo Sunrise sekaligus tempat wisata terbaik di sekitar kawasan taman nasional tengger semeru.
Namun untuk mengexplor 4 lokasi wisata favorit di sekitar Gunung Bromo, seperti Penanjakan 1, Kawah Bromo, Padang Savana, Pasir Berbisik dan tempat wisata dekat Gunung Bromo lainnya, dibutuhkan jasa Sewa Jeep Bromo yang sudah tersedia di sekitar daerah cemoro lawang ngadisari.
Disamping itu, kita juga memerlukan tempat penginapan (hotel, homestay, villa) dekat dengan Gunung Bromo dalam rangka untuk mengeksplor seluruh tempat kawasan sekitar wisata Bromo, termasuk 4 lokasi. Untuk itu selaku jasa tour and travel, selain menyediakan pilihan Paket Wisata Bromo kami agent wisata memberikan info lounge bersama teman, keluarga, tour group seklaigus menyediakan akomodasi atau penginapan di sekitar Gunung Bromo, Cemoro Lawang.
Hotel, Homestay, Villa di sekitar Cemoro Lawang Bromo
Daftar penginapan, baik hotel, homestay atau villa yang kami sediakan sangat dekat dengan Gunung Bromo, bahkan ada di daerah cemoro lawang serta berfasilitas bagus dan terbaik dengan harga sewa bervareasi, yakni sesuai dengan kebutuhan. Berikut daftra penginapan hotel, homestay dan vila di sekitar Gunung Bromo lengkap dengan harga.
1. Cafe Lava Hostel, Cemoro Lawang
Cafe Lava Hostel adalah penginapan yang sangat startegis terletak di daerah Bromo yakni dekat pintu masuk Probolinggo. Hotel ini memiliki fasilitas bagus serta layanan terbaik, selain itu penginapan ini dekat dengan spot untuk melihat Bromo Sunset.
Lokasi Cafe Lava Hostel terletak di dekat pintu masuk wisata Bromo via Probolinggo, lebih tepatnya berada di daerah Cemoro Lawang. Penginapan ini memilki tarif relatif murah (sekitar IDR 450.000/malam), hotel ini cocok bagi anda yang sedang menjalani tour honeymoon.
2. Hotel Bromo Permai, Cemoro Lawang
Hotel Bromo Permai merupakan salah satu penginapan rekomendasi bagi Anda yang sedang mencari tempat penginapan dekat Gunung Bromo, bahkan hotel ini merupakan penginapan terletak di daerah paling atas, yakni Comor Lawang. Penginapan ini sangat tepat bagi wisatawan pencinta fotografer tour milky way.
Bahkan hotel ini lokasinya paling dekat dengan Gunung Bromo, tepatnya berada di daerah sekitar Cemoro Lawang, Sukapura, yakni dekat pintu masuk wisata gunung Bromo. Tarif permalam antara IDR 450.000 – 600,000, Penginapan ini agak mahal untuk hotel jenis bintang 2, karna berlokasi paling dekat dengan Bromo.
3. Hotel Lava View Lodge
Hotel Lava View Lodge adalah tergolong daftra penginapan dekat Gunung Bromo, karena penginapan ini terletak paling atas, bahkan dari halaman Hotel Lava View Lodge tempat wisata sekitar Bromo tanpa dengan jelas, bahkan dari sekitar hotel kita dapat menyaksikan keindahan sunset dan sangat cocok untuk wisata keluarga.
Hotel Lava View Lodge berlokasi paling dekat dengan Gunung Bromo dengan jarak sekitar 1 kilometer dari Kawah Gunung Bromo, yakni berada di sekitar Cemara Lawang. Hotel ini sangat popular dengan pemandangan langsung ke Kawah tetapi harganya berkisar antara IDR. 650,000 – 1,500,000 dengan jenis kamar terdiri dari Kamar Standart, Superior, Deluxe, Family dan Bungalow.
4. Hotel Cemara Indah
Hotel Cemara Indah adalah hotel yang sangat sesuai untuk liburan bulan madu, keluarga atau tour group, selain memilki fasilitas bagus, Cemara Indah salah satu penginapan yang sangat strategis, sehingga semua kawasan Gunung Bromo tanpak sangat jelas.
Hotel ini juga memiliki jarak paling dekat dengan pemandangan Gunung Bromo, yakni jarak sekitar 1,5 kilometer dari Kawah Gunung Bromo, bahkan hotel ini popular dengan pemandangan langsung ke Kawah Bromo. harganya hampir sama dengan Hotel Bromo Permai, Lava View Lodge antara IDR. 550,000 – 1,350,000 dengan jenis kamar terdiri dari kamar Standart, Superior, Deluxe.
5. Hotel Jiwa Jawa Bromo
Hotel Jiwa Jawa merupakan salah satu hotel paling bagus dan termahal diantara penginapan yang ada di sekitar Gunung Bromo. Hotel Jiwa Jawa tergolong hotel dekat Gunung Bromo dan salah satu hotel dimana biasanya digunakan untuk event wisata jazz gunung.
Hotel Jiwa Jawa adalah jenis penginapan paling mahal karna memiliki fasilitas yang sangat bagus dan di lengkapi dengan Gallery Photo hasil karya Photographer Popular. Hotel Jiwa Jawa terdiri dari Jenis kamar Group Lodge, Loft Family Room, Tengger Junior Suite, Junior Suite, Java Junior Suite, Executive A, Executive B, Deluxe A, Deluxe B. Harganya terdiri dari IDR. 2,000,000 – 6,825,000.
Demikian info mengenai daftar ‘Hotel sekitar Cemoro Lawang Gunung Bromo’ yang memiliki rekomendasi terbaik, Untuk bisa menikmati fasilitas penginapan terdaftar diatas, sangat di sarankan untuk melakukan pembokingan minimal 1 bulan sebelum tour berlangsung.
Dan apabila tidak dapat melakukan pembokingan, Anda bisa mencari alternatif dengan cara memilih Homestay Sekitar Gunung Bromo atau Homestay di Sukapura. Untuk informasi selengkapnya mengenai penginapan, baik hotel, villa atau homestay dan pilihan Paket Wisata Bromo, silahkan hubungi kontak travel agen kami.
REKOMENDASI PILIHAN PAKET WISATA :
- Paket Wisata Bromo Midnight Tour
- Paket Wisata Bromo 2 Hari 1 Malam
- Paket Wisata Bromo Tumpak Sewu
- Paket Wisata Bromo Camping, 2h1m
- Paket Wisata Bromo Madakaripura
- Paket Wisata Bromo Ijen 3 Hari 2 Malam
- Paket Wisata Bromo Malang 3 Hari 2 Malam
- Paket Wisata Bromo Malang 4 Hari 3 Malam