Berapa Harga Sewa Menunggang Kuda di Bromo
Bagi pecinta perjalanan tour and travel, Gunung Bromo bukanlah tempat wisata yang diragukan lagi akan keindahannya. Sebagai salah satu alat transportasi di kawasan Taman Nasional Tengger, Sewa Kuda kini bukan lagi hanya sebatas untuk mengantar ke tempat wisata sekitar Bromo.
Akan tetapi saat ini kuda sudah menjadi bagian dari pelengkap atraksi semasa berwisata. Sehingga kini Sewa Kuda di Bromo untuk bergaya seperti seorang koboi bersama kuda – nya, bahkan ada juga sebagian wisatawan menyewa kuda hanya untuk berfoto – foto ria dengan latar debu vulkanik lautan pasir.
Selain menyediakan jasa Sewa Jeep Bromo, pada umumnya penduduk suku Tengger yang berada di kawasan Taman Nasional Tengger Semeru memelihara kuda adalah pilihan alternatif untuk membantu perkembangan perekonomian mereka, karena selain untuk pergi keladang juga dapat membantu para wisatawan yang sedang menjalani liburan di Gunung Bromo.
Pada awalnya masyarakat tengger menyewakan kuda hanya untuk aktivitas tambahan alternatif penghasilan saja, namun bersamaan meningkatnya potensi wisata di Gunung Bromo, saat ini masyarakat tengger tidak sedikit yang beralih profesi dibidang pariwisata yakni sebagai jasa menyewakan kuda.
Berapa Harga Sewa Kuda di Gunung Bromo
Harga Sewa Kuda di Bromo Berapa,? Itu salah satu pertanyaan yang sering muncul dari para wisatawan. Bersamaan melejitnya potensi wisata Gunung Bromo, saat ini Naik Kuda bukanlah karena tidak kuat jalan menuju Kawah, melainkan untuk properti foto dan pelengkap atraksi selama wisata di Bromo.
Tarif Sewa Kuda Bromo sangat berfareasi, yakni Biaya sewa berkisar Rp. 125K – Rp. 150K PP. Bagi anda yang hendak menjalani trip paket wisata Bromo dan ingin mengunakan jasa Sewa Kuda di Bromo, baik itu program Paket Midnight Tour atau juga program paket tour 2 Hari 1 Malam sebaiknya melakukan pembokingan atau pemesanan di jauh jauh hari.
Karna jika booking secara mendadak, yakni sewaktu di wisata Gunung Bromo, dikhawatirkan full book, lebih lebih ketika musim liburan, bahkan meskipun stok kuda masih tersedia, otomatis Harga Sewa Kuda jauh lebih mahal dibandingkan dengan menyewa di jauh hari sebelumnya.
Maka dari itu kami travel agen terpercaya ke wisata Gunung Bromo, sangat menyarankan untuk melakukan prmbookingan sewa kuda lebih awal, yakni sebelum tiba di wisata Gunung Bromo.
Dengan mengunakan jasa Sewa Kuda Bromo kita tidak perlu capek saat perjalanan menuju Kawah, dan kita lebih relax selama menikmati indahnya alam sekiatar, sekaligus untuk ber selfie-selfie ria untuk dijadikan foto momen indah selama tour di Gunung Bromo
Untuk informasi selengkapya menganai “Sewa Kuda di Bromo“, Harga Sewa Kuda, Pilihan paket wisata Bromo, Mobil Jeep, Sewa Mobil Wisata Bromo dan fasilitas wisata lainnya, silahkan hubungi contact form travel agent kami.
Sebagai agen travel tour, kami menyediakan beberapa pilihan paket tour terbaru untuk ke tempat wisata Jawa Timur, diantaranya :
- Paket Wisata Bromo Midnight Tour
- Paket Wisata Bromo 2 Hari 1 Malam
- Paket Wisata Bromo Taman Safari
- Paket Wisata Bromo Milky Way
- Paket Wisata Bromo Malang, 3h2m
- Paket Wisata Bromo Bromo, 4h3m
- Paket Wisata Bromo Camping, 2h1m
- Paket Wisata Bulan Madu ke Bromo
- Paket Wisata Bromo Tumpak Sewu, 3h2m
- Paket Wisata Bromo kawah Ijen, 3h2m